Saat proses evakuasi, A ditemukan tergeletak di bawah sela-sela fondasi flyover.
"Tim piket mengangkat korban dengan menggunakan long spinal board (LSB)," ucap Asril.
Beruntung nyawa korban masih bisa diselamatkan.
Setelah berhasil dievakuasi, menurut Asril, korban tidak dapat bangun, tetapi masih bisa berbicara.
"Korban mengalami cedera tulang punggung sebelah kiri," tuturnya.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Bersenggolan dengan Pengendara Lain, Seorang Pengemudi Motor Jatuh dari Flyover Tanah Abang"
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Albi Arangga |
Editor | : | Indra GT |
KOMENTAR